Selamat Datang di suciati19.blogspot.com Selamat Datang di suciati19.blogspot.com

Senin, 15 Desember 2014

TUGAS AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH 1 MATERI : PIUTANG UNIVERSITAS PANCASAKTI TEGAL



TUGAS AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH 1

MATERI : PIUTANG

2.   PT. Mutiara menggunakan metode Cadangan untuk mencatat kerugian  piutang dagangnya. Berikut ini informasi yang berhubungan dengan kerugian piutang perusahaan selama tahun 2001.
19/1   Dihapuskan piutang kepada CV. Tidar Rp. 480.000
 9/4     Diterima kembali seluruh piutang dari PT. Agung yang telah dihapuskan pada
tahun lalu Rp. 1.100.000
31/7    Diterima 40% dari piutang Firma Bintang yang seluruhnya berjumlah Rp.
340.000, sedangkan sisanya dihapuskan
15/8  Dihapuskan piutang pada toko Matahari Rp. 2.800.000 dan kepada CV. Andhika
Rp. 725.000,-
26/9 Diterima 25 % dari piutang PT. Wastu Kencana yang seluruhnya Rp. 4.200.000,-
sedangkan sisanya dihapuskan.
16/10  Diterima seluruh piutang PT. Waluya Rp. 790.000,- dan telah dihapuskan dua
bulan yang lalu.
31/12  Kerugian piutang ditaksir 1.5 % dari penjualan kredit bersih yang seluruhnya Rp.
399.000.000
Saldo Rekening piutang dengan tanggal 31/12 Rp. 110.850.000 dan Saldo awal (1/1) Rekening Cadangan kerugian piutang Rp. 5.300.000,-
Ditanya :
a. Buat jurnal transaksi di atas.
b. Tentukan saldo cadangan kerugian piutang per 31/12 dan nilai bersih piutang per 31/12.

3.   Berikut ini adalah sebagian data yang berhubungan dengan piutang dagang dari PT. Ikmi selama bulan Januari 2001 :
 02 Kerugian piutang ditaksir 2% dari penjualan kredit bersih yang seluruhnya berjumlah
Rp. 25.000.000
10 Piutang dagang Tn. Oded sebesar Rp. 150.000 dihapuskan karena yang bersangkutan sudah tidak mampu lagi membayar.
15 Diterima kembali seluruh piutang dari CV. Gerhana yang telah dihapuskan pada tahun yang lalu sebesar Rp. 1.500.000
18 Diterima kembali 35% piutang dari PT. Gembira yang seluruh piutangnya berjumlah Rp. 35.000.000, sedangkan sisanya dihapuskan.
23 Dihapuskan piutang kepada PT. Andika dan PT. Marhaba masing-masing sebesar Rp. 500.000 dan Rp. 750.000.
30 Diterima kembali 25% piutang dari PT. Matahari yang seluruhnya jumlah Rp. 1.750.000 sedangkan sisanya akan dibayar dua bulan kemudian.

Diminta :  
Berdasarkan transaksi di atas, buat jurnal berdasarkan Allowance and Direct Write Off Method




JAWABAN :
2. A. JURNAL
TGL
KETERANGAN
DEBIT
KREDIT
2001



19/1
Allowance For Bad Debt
480.000


Account Receivable

480.000
9/4
Account Receivable
1.100.000


Allowance For Bad Debt

1.100.000

Cash
1.100.000


Account Receivable

1.100.000
31/7
Cash
136.000


Allowance For Bad Debt
204.000


Account Receivable

340.000
15/8
Allowance For Bad Debt
3.525.000


Account Receivable

3.525.000
26/9
Cash
1.050.000


Allowance For Bad Debt
3.150.000


Account Receivable

4.200.000
16/10
Account Receivable
790.000


Allowance For Bad Debt

790.000

Cash
790.000


Account Receivable

790.000
31/12
Bad Debt Expense
5.985.000


Allowance For Bad Debt

5.985.000

(Pendektan R/L= Penj. Kredit Bersih)



B.
ü  Saldo Cadangan Kerugian Piutang = 5.300.000 + 5.985.000 = 11.285.000
ü  Nilai Bersih Piutang = 110.850.000 – 8.545.000 = 102.305.000

3.
TGL
DIRECT WRITE OFF
ALLOWANCE METHOD
2001


2/1
-
Bad Debt Expense            500.000


Allowance For Bad Debt       500.000
10/1
Bad Debt Expense     150.000
Allowance For Bad Debt 150.000

Account Receivable      150.000
Account Receivable                150.000
15/1
Account Receivable   1.500.000
Account Receivable         1.500.000

Bad Debt Expense        1.500.000
Allowance For Bad Debt       1.500.000

Cash                              1.500.000
Cash                                    1.500.000

Account Receivable      1.500.000
Account Receivable               1.500.000
18/1
Account Receivable   12.250.000
Account Receivable         12.250.000

Bad Debt Expense        12.250.000
Allowance For Bad Debt       12.250.000

Cash                              12.250.000
Cash                                    12.250.000

Account Receivable      12.250.000
Account Receivable               12.250.000
23/1
Bad Debt Expense     1.250.000
Allowance For Bad Debt    1.250.000

Account Receivable      1.250.000
Account Receivable                1.250.000
30/1
Account Receivable   437.500
Account Receivable         437.500

Bad Debt Expense        437.500
Allowance For Bad Debt       437.500

Cash                              437.500
Cash                                    437.500

Account Receivable      437.500
Account Receivable               437.500

Tidak ada komentar:

Posting Komentar